Keliling Derawan dalam sehari (part3-Sangalaki)


Nah pulau terakhir yg bisa kita jelajahi dalam sehari keliling Derawan adalah Sangalaki, pulau ini yang terkecil dibanding 2 pulau lainnya.

sangalakiSeperti kebanyakan pulau di kep Derawan, Pulau ini juga berpasir putih tetapi berkontur agak kasar daripada yang di Maratua sebelumnya.

Nah kenapa pada pengen ke Sangalaki? Disini kita bisa melihat dari dekat tukik alias anak penyu hijau yang baru menetas sebelum dilepas ke laut.

sangalaki2Sama halnya dengan yang di Pulau Derawan sebelumnya, di pulau ini juga menjadi tempat berlabuhnya Penyu Hijau yang sudah langka untuk bertelur. Dan yang terbanyak spot mereka untuk bertelur adalah di Pulau Sangalaki ini. Sehingga disini terdapat kantor atau areal penyelamatan penyu hijau. Keliatan sekali bekas penyupenyu hijau itu habis bertelur semalam di pantainya terlihat jejak2nya.

sangalaki3Berbeda dengan yang di Derawan dimana penyunya dijagain pas bertelur agar telurnya tidak dimangsa hewan atau manusia kemudian baru dipindahkan telurnya ke tempat yang aman. Di sangalaki ini sistemnya alami, hanya nanti ketika mereka mau menetas dan lepas ke laut lepas lobang telurnya tersebut ditahan, dan si tukik hanya boleh lepas kalau sudah malam. Untuk meminimalisr tukik diculik oleh burung.

Nah karena sudah seharian dan sudah mau gelap sebaiknya siap-siap pulang karena biar gak salah arah nanti speedboatnya.

sangalaki4


6 respons untuk ‘Keliling Derawan dalam sehari (part3-Sangalaki)’

  1. nyobain foto2 di ujung jembatan gak? itu spot favorit aku di Sangalaki…ajib bener warna laut nya,,btw, info Sangalaki nya kurang mendalam..hrs lbh detail lagi apa aja yg bs ditemui dan dilihat dsana..:P

    1. enggak gw langsung ke spot pantai dekat tukik itu. dan disini ada drama sedikit dengan teman share yg org asing makanya agak kurang sreg pas kesini

Tinggalkan Balasan ke Nasrudin Ansor Batalkan balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s